15 Tahun Perkembangan Teknologi


Ga kerasa yaa 15 tahun sampe sekarang, udah banyak penemuan, kemanjuan teknologi, hingga gadget yang terus mengiringi kehidupan kita dan mempengaruhi perubahan di segala aspek kehidupan. Bayangkan saja, dulu sekitar awal tahun 2000an, kita buka internet hanya melihat beberapa website yang "hidup". Itu juga kita capai dengan susahnya ketersediaan internet, jauh seperti yang kita alami sekarang, dengan hanya ujung jari akses informasi maupun telekomunikasi ke
seluruh dunia sudah bisa kita genggam.

Dulu punya Nokia 3310 saja dengan fitur telepon dan sms, kita sudah merasakan memegang penemuan yang paling mutakhir, bayangkan dengan sekarang, dimana anak-anak kecil yang terlihat sibuk dengan gadgetnya masing-masing. Jauh sekali bukan.

Google glasses, galactic flight, neurohacking, hanya segelintir istilah yang ternyata sudah hadir diluar sana, mungkin kita hanya menunggu waktu saja untuk turut merasakannya. Entah apa lagi yang akan menyusul teknologi yang sudah ada sekarang ini. Dengan teknologi yang kita punya saat ini, sudah sepantasnya kita mensyukuri dengan menggunakan gadget dan sarana penunjang informasi dan teknologi ini dengan bijak.


Share on Google Plus

About Betacenturia

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.